About

Kenarindonesia. Salam para pembaca sekalian, Anda sedang brada di halaman yang memberikan penjelasan singkat tentang blog kenarindonesia. Penjelasan ini sangatlah singka, saya harap Anda meluangkan sedikit waktu untuk membacanya.
Blog ini saya buat ini adalah sebuah blog pribadi yang menjadi anggung jawab saya, Cholil Masruri (Ct Canary BF). Jika anda merasa apa yang saya tulis dalam blog ini bermanfaat dan layak untuk disebarluaskan, silahkan copas artikel ini dan mencantumkan link ke blog ini.
Sebagaiseorang penggemar burung Kenari, Saya sangat senang berbagi pelbagai topik seputar burung, khususnya burung kenari.dan semua apa yang saya tulis di blog ini hanyalah sedikit yang saya ketahui tentang dunia burung Kenari.Semoga blog ini hadir sebagai sarana sarana tukar informasi dan berbagi pengetahuan seputar dunia burung perkenarian, khususnya perkenarian Indonesia. Blog kenarindonesia ini karena melihat perkembangan burung kenari di luar negeri yang begitu pesat, sehingga muncullah jenis-jenis burung kenari baru tiap tahunnya.Hal ini bertolak belakang dengan kondisi perkembangan burung kenari di Indonesia, penggemar burung kenari di Indonesia cenderung mengikuti perkenarian di luar negeri.
Saya harap blog ini mampu memberi sumbangan untuk perkembangan perkenarian Indonesia. Saya sadar blog kenarindonesia yang saya kelola ini sangat jauh dari sempurna dan Jika Anda memiliki pertanyaan ataupun keluhan seputar apa yang saya tulis di blog ini,silakan menghubungikami di halaman kontak.Saya sangat terbuka untuk kritik dan saran demi kemajuan blog yang saya kelola ini dan kemajuan perkenarian Indonesia. Demi kenyamanan bersama, mohon tetap menjaga kesantunan dalam berkomunikasi.



 Terima kasih.